Pengembangan Kognitif Dengan Eksperimen Sederhana Permen Pelangi pada Anak Usia Dini

  • Nurul Fitasari STKIP PGRI Ponorogo
  • Rizki Mustikasari STKIP PGRI Ponorogo

Abstract

Meningkatkan kualitas pada Pendidikan Anak Usia Dini, Anak menjadi termotivasi belajar apabila guru menjelaskan materi pembelajaran memakai metode atau cara yang menarik dan kreatif. Metode  eksperimen adalah salah satu metode yang mempunyai  tujuan  meningkatkan kemampuan  kognitif pada anak  usia  dini. Penelitian ini menggunakan Metode  kualitatif  dan  bersifat deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah triangulasi data melalui Observasi,  Wawancara dan Dokumentasi. Eksperimen sederhana menggunakan media Permen ChaCha, air dan piring kecil metode eksperimen sederhana di taman kanak-kanak PGRI Sawoo. Hasil dari penelitian ini  Efektivitas Pengembangan Kognitif Anak Usia Dini Melalui Eksperimen Sederhana 1). Pembelajaran aktif dan menyenangkan 2). Peningkatan daya tangkap dan pemahaman 3). Pengembangan keterampilan motorik 4). Pengenalan konsep ilmiah dasar 5). Stimulasi kreativitas dan imajinasi 6). Penguatan ikatan emosional dan sosial. Kendala kendala yang ditemukan dalam penelitian ini perhatian anak yang belum terlalu fokus dalam waktu yang lama, rasa kaingin tahuan berbeda beda, masih pada tahap pelatihan motorik, Keterbatasan bahasa anak usia dini.

References

Amelia, N. N. R. (2017). Upaya mengembangkan aspek kognitif (menunjukkan aktivitas yang bersifat eksploratif dan menyelidik) melalui metode eksperimen sederhana membuat ice cream di Tk Maidnaturramlah Banjarmasin. Jurnal Sagacious, 4(1), 1-6.

Bujuri, D. A. (2018). Analisis perkembangan kognitif anak usia dasar dan implikasinya dalam kegiatan belajar mengajar. LITERASI (Jurnal Ilmu Pendidikan), 9(1), 37-50.

Daracantika, A., Ainin, A., & Besral, B. (2021). Pengaruh negatif stunting terhadap perkembangan kognitif anak. Jurnal Biostatistik, Kependudukan, dan Informatika Kesehatan (BIKFOKES), 1(2), 124-134.

Indonesia. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Sekretariat Negara. Jakarta.
Khaeriyah, E., Saripudin, A., & Kartiyawati, R. (2018). Penerapan Metode Eksperimen dalam Pembelajaran Sains untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif Anak Usia Dini. AWLADY : Jurnal Pendidikan Anak, 4(2), 102. https://doi.org/10.24235/awlady.v4i2.3155

Kurniasih Eem., Lusi R., Ampuni, Dwi. 2016 . Pengembangan Kognitif Anak Usia Dini dalam Menyongsong hidup berkualitas berbasis blanded learning. UT Semarang

Kurniawati, M., Arkam, R., & Lestari, E. (2022). Pengaruh Penerapan STEAM terhadap Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini di TK Merak Ponorogo. MENTARI: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(2).

Novitasari, Y. (2018). Analisis permasalahan" Perkembangan kognitif anak usia dini”. PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(01), 82-90.

Novitasari, Y., & Fauziddin, M. (2020). Perkembangan Kognitif Bidang Auditori pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 805.

Nurhafizah. (2018). Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Anak Usia Dini Menggunakan Bahan Sisa. Jurnal Pendidikan : Early Childhood Nurhafizah Pendidikan Merupakan Proses, 2(2), 1-10. https://doi.org/10.35568/earlychildhood.v2i2b.288

Pudja, G., & Maswinara, I. W. (2004). Bhagavad Gītā (Pañcamo Veda). Pāramita.

Sujiono, Y. N., Zainal, O. R., Rosmala, R., & Tampiomas, E. L. (2013). Hakikat Pengembangan Kognitif. Metod. Pengemb. Kogn, 1-35.

Sulyandari, Ari Kusuma. 2021. Perkembangan Kognitif dan Bahasa Anak Usia Dini. Bogor : Guepedia

Sumarsih, S., Nurmalina, N., & Astuti, A. (2018). Meningkatkan Kemampuan Kognitif dalam Mengenal Warna dengan Metode Eksperimen. Aulad: Journal on Early Childhood, 1(1), 72-77.

Suryana, Dadan. 2021. Pendidikan Anak Usia Dini Teori dan Praktik Pembelajaran. Jakarta : Kencana

Veronica, N. (2018). Permainan Edukatif Dan Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini. Pedagogi: Jurnal Anak Usia Dini Dan Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2), 49-55.

Yaswinda, Y., Yulsyofriend, Y., & Mayar, F. (2018). Pengembangan Bahan Pembelajaran Sains Berbasis Multisensori Ekologi Bagi Guru Paud Kecamatan Tilatang Kamang Kabupaten Agam. Yaa Bunayya: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(2), 13-22.
Published
2023-07-22
How to Cite
Fitasari, N., & Mustikasari, R. (2023). Pengembangan Kognitif Dengan Eksperimen Sederhana Permen Pelangi pada Anak Usia Dini. Kumarottama: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 52-63. https://doi.org/https://doi.org/10.53977/kumarottama.v3i1.835
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.